Selasa, 27 Maret 2012

Pembinaan Majelis dan Lay Speaker Konres Lae Naberu

PEMBINAAN MAJELIS DAN LAY SPEAKER KONRES LAE NABERU
DISTRIK 3 WILAYAH I


Selasa 27 Maret 2012, bertempat di GMI Cinta Maju; GMI Se-Konres Lae Naberu mengadakan Pembinaan Majelis dan Lay Speaker. Hadir dalam acara tersebut sebanyak 49 orang majelis/Ls dari Sembilan gereja/pos pelayanan yang ada di konres Lae Naberu. Acara tersebut diawali dengan kebaktian Pembukaan, khotbah disampaikan oleh Pdt. Dinson Saragih,M.si, kemudian dilanjutkan session I dengan Judul : Peranan Majelis Gereja Mathodist oleh : Pdt. Dinson Saragih,M.si, session II dengan judul: Persepuluhan warga Jemaat oleh: DS Pdt. T.M. Karo-karo,STh,MA.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar